KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) terus berupaya menggali potensi pada bisnis pengelolaan dana orang kaya atau bisnis wealth management. Tercatat jumlah nasabah bisnis ini terus meningkat hingga 19,3% year on year (yoy) di kuartal I-2018. Budi Satria, Direktur BTN menjelaskan sampai dengan Maret 2018, jumlah nasabah wealth management BTN sebanyak 21.645 nasabah atau meningkat 19,3% yoy dibandingkan Maret tahun 2017. “Pada tahun 2018 ini nasabah yang dibidik merupakan nasabah affluent dengan kategori pendapatan mulai dari Rp 30 juta dan memiliki dana kelolaan minimal Rp 250 juta,” jelas Budi kepada Kontan.co.id, Selasa (15/5).
Nasabah wealth management BTN meningkat 19,3% di kuartal I-2018
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) terus berupaya menggali potensi pada bisnis pengelolaan dana orang kaya atau bisnis wealth management. Tercatat jumlah nasabah bisnis ini terus meningkat hingga 19,3% year on year (yoy) di kuartal I-2018. Budi Satria, Direktur BTN menjelaskan sampai dengan Maret 2018, jumlah nasabah wealth management BTN sebanyak 21.645 nasabah atau meningkat 19,3% yoy dibandingkan Maret tahun 2017. “Pada tahun 2018 ini nasabah yang dibidik merupakan nasabah affluent dengan kategori pendapatan mulai dari Rp 30 juta dan memiliki dana kelolaan minimal Rp 250 juta,” jelas Budi kepada Kontan.co.id, Selasa (15/5).