JAKARTA. PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) menyiapkan dana sebesar Rp 15,17 triliun untuk memenuhi kebutuhanan Natal dan Tahun Baru 2015. Pasokan dana ini mulai 15 Desember 2014 -sampai 1 Januari 2015, karena diproyeksikan akan terjadi peningkatan transaksi. Rohan Hafas, Sekretaris Perusahaan Bank Mandiri, mengatakan, pihaknya, juga meningkatkan pasokan uang untuk mengisi ATM guna menjaga ketersediaan infrastruktur, dan sistem operasional ATM untuk kebutuhan nasabah. “Untuk mengantisipasi peningkatan kebutuhan dana nasabah, kami juga menyiapkan pasokan dana sebesar Rp1 ,65 triliun per hari untuk mengisi mesin ATM sejak 10 hari sebelum Hari Natal.,” katanya, Minggu (21/11).
Natal dan tahun baru, Bank Mandiri siapkan Rp 15 T
JAKARTA. PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) menyiapkan dana sebesar Rp 15,17 triliun untuk memenuhi kebutuhanan Natal dan Tahun Baru 2015. Pasokan dana ini mulai 15 Desember 2014 -sampai 1 Januari 2015, karena diproyeksikan akan terjadi peningkatan transaksi. Rohan Hafas, Sekretaris Perusahaan Bank Mandiri, mengatakan, pihaknya, juga meningkatkan pasokan uang untuk mengisi ATM guna menjaga ketersediaan infrastruktur, dan sistem operasional ATM untuk kebutuhan nasabah. “Untuk mengantisipasi peningkatan kebutuhan dana nasabah, kami juga menyiapkan pasokan dana sebesar Rp1 ,65 triliun per hari untuk mengisi mesin ATM sejak 10 hari sebelum Hari Natal.,” katanya, Minggu (21/11).