KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) mengaku siap untuk menghadapi momentum hari libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) dengan menyiapkan 69 armada kapal. Dari total armada tersebut terdapat 26 kapal PSO (Public Service Obligation) dan 43 kapal Perintis yang disiapkan untuk mengangkut penumpang. Pelni memperkirakan Nataru kali ini akan mengangkut penumpang dua kali lipat lebih banyak yakni hingga 451.601 orang. Angka tersebut naik hingga 99% dibandingkan periode Nataru tahun lalu yang hanya 226.945 penumpang.
Nataru Tahun Ini, Pelni Prediksi Lonjakan Penumpang Capai 451.601 Orang
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) mengaku siap untuk menghadapi momentum hari libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) dengan menyiapkan 69 armada kapal. Dari total armada tersebut terdapat 26 kapal PSO (Public Service Obligation) dan 43 kapal Perintis yang disiapkan untuk mengangkut penumpang. Pelni memperkirakan Nataru kali ini akan mengangkut penumpang dua kali lipat lebih banyak yakni hingga 451.601 orang. Angka tersebut naik hingga 99% dibandingkan periode Nataru tahun lalu yang hanya 226.945 penumpang.