KONTAN.CO.ID - YERUSALEM. Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mengatakan dalam sebuah wawancara yang diterbitkan pada hari Jumat (10/1/2026) bahwa ia berharap untuk "mengurangi" ketergantungan Israel pada bantuan militer Amerika dalam dekade mendatang. Netanyahu mengatakan Israel seharusnya tidak bergantung pada bantuan militer asing, tetapi belum menetapkan jangka waktu pasti kapan Israel akan sepenuhnya independen dari AS. "Saya ingin mengurangi bantuan militer dalam 10 tahun ke depan," kata Netanyahu kepada Economist.
Netanyahu Ingin Kurangi Ketergantungan Israel pada Bantuan Militer AS dalam 10 Tahun
KONTAN.CO.ID - YERUSALEM. Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mengatakan dalam sebuah wawancara yang diterbitkan pada hari Jumat (10/1/2026) bahwa ia berharap untuk "mengurangi" ketergantungan Israel pada bantuan militer Amerika dalam dekade mendatang. Netanyahu mengatakan Israel seharusnya tidak bergantung pada bantuan militer asing, tetapi belum menetapkan jangka waktu pasti kapan Israel akan sepenuhnya independen dari AS. "Saya ingin mengurangi bantuan militer dalam 10 tahun ke depan," kata Netanyahu kepada Economist.