KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah membuka awal pekan ini dengan pelemahan. Kurs tengah Bank Indonesia menunjukkan, nilai tukar rupiah melemah 0,09% ke Rp 13.529 per dollar Amerika Serikat (AS) pada Senin (20/11). Akhir pekan lalu, rupiah menguat ke Rp 13.517 per dollar AS. Ini adalah level terkuat rupiah dalam sepekan terakhir. Di pasar spot, nilai tukar rupiah cenderung stagnan. Pada pembukaan perdagangan, kurs rupiah sempat menguat ke Rp 13.508 per dollar. Tapi, siang ini, rupiah kembali ke level Rp 13.531 per dollar AS, sama seperti penutupan perdagangan akhir pekan lalu.
Nilai tukar rupiah kembali tergerus
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah membuka awal pekan ini dengan pelemahan. Kurs tengah Bank Indonesia menunjukkan, nilai tukar rupiah melemah 0,09% ke Rp 13.529 per dollar Amerika Serikat (AS) pada Senin (20/11). Akhir pekan lalu, rupiah menguat ke Rp 13.517 per dollar AS. Ini adalah level terkuat rupiah dalam sepekan terakhir. Di pasar spot, nilai tukar rupiah cenderung stagnan. Pada pembukaan perdagangan, kurs rupiah sempat menguat ke Rp 13.508 per dollar. Tapi, siang ini, rupiah kembali ke level Rp 13.531 per dollar AS, sama seperti penutupan perdagangan akhir pekan lalu.