KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Nippon Indosari Corpindo Tbk (ROTI) menyetujui pembagian dividen tunai senilai Rp 149,5 miliar dari laba tahun buku 2019. Adapun dividen ini dijadwalkan untuk dibagikan pada 27 Juli 2020. Melansir laporan keuangan ROTI di 2019, produsen roti merek Sari Roti ini mencatatkan laba yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk mencapai Rp 301,1 miliar serta pertumbuhan 74,3% year on year (yoy) dibandingkan tahun sebelumnya. Baca Juga: Bisnis Sari Roti kebal dari corona, saham Nippon Indosari (ROTI) masih menarik
Nippon Indosari Corpindo (ROTI) akan tebar dividen tunai Rp 149,5 miliar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Nippon Indosari Corpindo Tbk (ROTI) menyetujui pembagian dividen tunai senilai Rp 149,5 miliar dari laba tahun buku 2019. Adapun dividen ini dijadwalkan untuk dibagikan pada 27 Juli 2020. Melansir laporan keuangan ROTI di 2019, produsen roti merek Sari Roti ini mencatatkan laba yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk mencapai Rp 301,1 miliar serta pertumbuhan 74,3% year on year (yoy) dibandingkan tahun sebelumnya. Baca Juga: Bisnis Sari Roti kebal dari corona, saham Nippon Indosari (ROTI) masih menarik