KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) mencatat total investasi swasta ke sektor hiburan di Ibu Kota Nusantara telah mencapai Rp20 triliun. Hal ini disampaikan langsung oleh Deputi Pembiyaan dan Investasi Otorita IKN Agung Wicaksono dalam ASEAN Investment Forum 2023, Minggu (3/9). "Kalau yang dari swasta, tetapi tadi sudah ada Rp20 triliun. Ini mainly play artinya entertainment, hotel, dan sebagainya termasuk ada ruang terbuka hijau,” kata Agung.
OIKN: Investasi Swasta ke Sektor Hiburan di IKN Sudah Capai Rp 20 Triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) mencatat total investasi swasta ke sektor hiburan di Ibu Kota Nusantara telah mencapai Rp20 triliun. Hal ini disampaikan langsung oleh Deputi Pembiyaan dan Investasi Otorita IKN Agung Wicaksono dalam ASEAN Investment Forum 2023, Minggu (3/9). "Kalau yang dari swasta, tetapi tadi sudah ada Rp20 triliun. Ini mainly play artinya entertainment, hotel, dan sebagainya termasuk ada ruang terbuka hijau,” kata Agung.