KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) tengah mendorong pertumbuhan teknologi keuangan digital di wilayah Indonesia Timur, yang diharapkan bisa memperluas akses keuangan dan peningkatan ekonomi. Kepala OJK Regional 6 Zulmi mengatakan, pengembangan teknologi keuangan digital di wilayah Indonesia bagian timur adalah sesuatu yang penting, terutama untuk mempermudah, mempercepat layanan keuangan digita serta memangkas biaya layanan ke masyarakat. Untuk itulah, OJK melakukan sosialisasi Peraturan OJK No.13/POJK.02/2018 tentang Inovasi Keuangan Digital di Sektor Keuangan di Makassar. Sosialisasi ini melibat pebisnis digital yang mengembangkan visi di sektor Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM).
OJK dorong akses keuangan digital di wilayah Timur Indonesia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) tengah mendorong pertumbuhan teknologi keuangan digital di wilayah Indonesia Timur, yang diharapkan bisa memperluas akses keuangan dan peningkatan ekonomi. Kepala OJK Regional 6 Zulmi mengatakan, pengembangan teknologi keuangan digital di wilayah Indonesia bagian timur adalah sesuatu yang penting, terutama untuk mempermudah, mempercepat layanan keuangan digita serta memangkas biaya layanan ke masyarakat. Untuk itulah, OJK melakukan sosialisasi Peraturan OJK No.13/POJK.02/2018 tentang Inovasi Keuangan Digital di Sektor Keuangan di Makassar. Sosialisasi ini melibat pebisnis digital yang mengembangkan visi di sektor Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM).