KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Industri Financial Technology (Fintech) menjadi sektor yang paling banyak diterima Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dalam layanan pertanyaan, laporan, maupun pengaduan sepanjang 2022. Berdasarkan data OJK dari 1 Januari 2022 hingga 9 Desember, ada sebanyak 298.627 layanan yang diberikan OJK. Sektor fintech berkontribusi paling banyak dengan mencapai 21,54% dari total layanan. Lima topik utama pengaduan fintech yang diterima OJK adalah mengenai perilaku petugas pengaduan, restrukturisasi, penipuan (soceng, skimming), kegagalan dan keterlambatan transaksi dan permasalahan bunga/denda/pinalti.
OJK: Fintech Jadi Industri yang Paling Banyak Mendapat Laporan dan Pengaduan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Industri Financial Technology (Fintech) menjadi sektor yang paling banyak diterima Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dalam layanan pertanyaan, laporan, maupun pengaduan sepanjang 2022. Berdasarkan data OJK dari 1 Januari 2022 hingga 9 Desember, ada sebanyak 298.627 layanan yang diberikan OJK. Sektor fintech berkontribusi paling banyak dengan mencapai 21,54% dari total layanan. Lima topik utama pengaduan fintech yang diterima OJK adalah mengenai perilaku petugas pengaduan, restrukturisasi, penipuan (soceng, skimming), kegagalan dan keterlambatan transaksi dan permasalahan bunga/denda/pinalti.