JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berpesan kepada beberapa bank, terutama yang tengah melakukan restrukturisasi atau proses masuknya investor, lebih berhati-hati menerapkan kebijakan pengurangan pegawai. Pemutusan hubungan kerja (PHK) seharusnya menjadi opsi terakhir dalam strategi bank. "Pengurangan pegawai harus diatur sebaik baiknya agar tidak menimbulkan dampak menimbulkan dampak negatif, " ujar Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK Nelson Tampubolon kepada KONTAN, Minggu (27/11). Dalam proses penggabungan dua bank atau masuknya investor baru, dikhawatirkan bank terlalu banyak melakukan pengurangan pegawai dalam rangka menurunkan biaya operasional.
OJK imbau bank minimalisasi dampak PHK
JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berpesan kepada beberapa bank, terutama yang tengah melakukan restrukturisasi atau proses masuknya investor, lebih berhati-hati menerapkan kebijakan pengurangan pegawai. Pemutusan hubungan kerja (PHK) seharusnya menjadi opsi terakhir dalam strategi bank. "Pengurangan pegawai harus diatur sebaik baiknya agar tidak menimbulkan dampak menimbulkan dampak negatif, " ujar Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK Nelson Tampubolon kepada KONTAN, Minggu (27/11). Dalam proses penggabungan dua bank atau masuknya investor baru, dikhawatirkan bank terlalu banyak melakukan pengurangan pegawai dalam rangka menurunkan biaya operasional.