KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat jumlah kredit yang sudah disepakati tapi belum ditarik (undisbursed loan) yang masuk kategori committed loan turun sebesar Rp 15 triliun. Penurunan jumlah komitmen kredit yang belum ditarik ini menunjukkan bahwa penarikan kredit sudah mulai kencang pada Juni 2018. Bank Indonesia (BI) bahkan optimistis pertumbuhan kredit Juni 2018 bisa lebih tinggi dari realisasi Mei 2018 10,26% secara tahunan atau year on year (yoy).
OJK: Jumlah commited loan turun, penyaluran kredit mulai kencang pada Juni
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat jumlah kredit yang sudah disepakati tapi belum ditarik (undisbursed loan) yang masuk kategori committed loan turun sebesar Rp 15 triliun. Penurunan jumlah komitmen kredit yang belum ditarik ini menunjukkan bahwa penarikan kredit sudah mulai kencang pada Juni 2018. Bank Indonesia (BI) bahkan optimistis pertumbuhan kredit Juni 2018 bisa lebih tinggi dari realisasi Mei 2018 10,26% secara tahunan atau year on year (yoy).