KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengasumsikan asuransi yang dikaitkan dengan investasi (Paydi) alias unitlink akan tumbuh sekitar 5% pada tahun ini. Kepala Eksekutif Pengawasan Perasuransian, Penjaminan dan Dana Pensiun OJK Ogi Prastomiyono meyebut proyeksi pertumbuhan itu sejalan dengan pertumbuhan total premi, yaitu sekitar 5% pada tahun ini. "Hal itu juga dengan pertimbangan bahwa sumber terbesar premi asuransi jiwa masih tetap bersumber dari premi unitlink, yaitu sekitar 34% dari total premi asuransi jiwa," katanya dalam lembar jawaban tertulis, Kamis (7/3).
OJK Perkirakan Unitlink Tahun Ini Bakal Tumbuh Sekitar 5%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengasumsikan asuransi yang dikaitkan dengan investasi (Paydi) alias unitlink akan tumbuh sekitar 5% pada tahun ini. Kepala Eksekutif Pengawasan Perasuransian, Penjaminan dan Dana Pensiun OJK Ogi Prastomiyono meyebut proyeksi pertumbuhan itu sejalan dengan pertumbuhan total premi, yaitu sekitar 5% pada tahun ini. "Hal itu juga dengan pertimbangan bahwa sumber terbesar premi asuransi jiwa masih tetap bersumber dari premi unitlink, yaitu sekitar 34% dari total premi asuransi jiwa," katanya dalam lembar jawaban tertulis, Kamis (7/3).