KONTAN.CO.ID - NEW DELHI. Kasus varian virus corona Omicron telah meningkat menjadi 21 di India selama akhir pekan dan orang-orang harus meningkatkan vaksinasi, kata para pejabat, Senin. Mengutip Reuters, Senin (6/12), negara bagian barat Rajasthan melaporkan jumlah kasus Omicron terbanyak dengan sembilan kasus, diikuti oleh delapan kasus di Maharashtra, dua kasus di Karnataka dan masing-masing satu kasus di Gujarat dan ibu kota New Delhi. "Orang-orang Delhi harus divaksinasi sepenuhnya, memakai masker dan menjaga jarak sosial," kata menteri kesehatannya Satyendar Jain di Twitter.
Omicron menyebar di India, vaksinasi penuh jadi fokus
KONTAN.CO.ID - NEW DELHI. Kasus varian virus corona Omicron telah meningkat menjadi 21 di India selama akhir pekan dan orang-orang harus meningkatkan vaksinasi, kata para pejabat, Senin. Mengutip Reuters, Senin (6/12), negara bagian barat Rajasthan melaporkan jumlah kasus Omicron terbanyak dengan sembilan kasus, diikuti oleh delapan kasus di Maharashtra, dua kasus di Karnataka dan masing-masing satu kasus di Gujarat dan ibu kota New Delhi. "Orang-orang Delhi harus divaksinasi sepenuhnya, memakai masker dan menjaga jarak sosial," kata menteri kesehatannya Satyendar Jain di Twitter.