KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Orang kaya di negara-negara Asia dinilai, lebih cepat menaikan aset kekayaanya dibandingkan orang-orang di negara lain. Situs resmi Bloomberg pada Selasa (19/6), menyebutkan, kecepatan kekayaan orang Asia tersebut dibuktikan dari laporan Capgemini’s world wealth 2018, yang membandingkan kekayaan orang-orang kaya di kawasan Amerika Utara, Eropa, Amerika Latin dan Afrika dari tahun 2016, dengan tahun 2017. Dari laporan tersebut, menunjukkan bahwa kekayaan orang-orang kaya di kawasan Asia Pasifik menduduki posisi teratas, yaitu mencapai US$ 21,6 triliun, atau naik 15% di tahun 2017.
Orang Asia Pasifik menjadi yang paling cepat kaya di dunia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Orang kaya di negara-negara Asia dinilai, lebih cepat menaikan aset kekayaanya dibandingkan orang-orang di negara lain. Situs resmi Bloomberg pada Selasa (19/6), menyebutkan, kecepatan kekayaan orang Asia tersebut dibuktikan dari laporan Capgemini’s world wealth 2018, yang membandingkan kekayaan orang-orang kaya di kawasan Amerika Utara, Eropa, Amerika Latin dan Afrika dari tahun 2016, dengan tahun 2017. Dari laporan tersebut, menunjukkan bahwa kekayaan orang-orang kaya di kawasan Asia Pasifik menduduki posisi teratas, yaitu mencapai US$ 21,6 triliun, atau naik 15% di tahun 2017.