KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Reksa Transaksi Sukses Makmur (OttoPay) sebagai salah satu agregator penyediaan pembayaran melalui QR Code bekerjasama dengan TrueMoney Indonesia dalam melakukan transaksi non-tunai menggunakan aplikasi TrueMoney di seluruh merchant yang bekerjasama dengan OttoPay. "Pembayaran merchant sekarang lebih mudah untuk para pengguna TrueMoney. Agen atau member TrueMoney dapat melakukan transaksi di setiap merchant yang bekerjasama dengan OttoPay," jelas Direktur TrueMoney Indonesia, Rio Da Cunha (26/3). Jadi, tidak hanya pengguna OttoPay saja yang bisa melakukan pembayaran non-tunai di merchant-nya, tetapi bagi pengguna TrueMoney juga bisa. Cukup scan, masukan nominal dan menunjukkan bukti pembayaran kasir.
OttoPay gandeng TrueMoney untuk kembangkan transaksi non tunai
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Reksa Transaksi Sukses Makmur (OttoPay) sebagai salah satu agregator penyediaan pembayaran melalui QR Code bekerjasama dengan TrueMoney Indonesia dalam melakukan transaksi non-tunai menggunakan aplikasi TrueMoney di seluruh merchant yang bekerjasama dengan OttoPay. "Pembayaran merchant sekarang lebih mudah untuk para pengguna TrueMoney. Agen atau member TrueMoney dapat melakukan transaksi di setiap merchant yang bekerjasama dengan OttoPay," jelas Direktur TrueMoney Indonesia, Rio Da Cunha (26/3). Jadi, tidak hanya pengguna OttoPay saja yang bisa melakukan pembayaran non-tunai di merchant-nya, tetapi bagi pengguna TrueMoney juga bisa. Cukup scan, masukan nominal dan menunjukkan bukti pembayaran kasir.