KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat outstanding pembiayaan fintech peer to peer (P2P) lending pada September 2023 mencapai Rp 55,70 triliun. Kepala Eksekutif Pengawas Lembaga Pembiayaan, Perusahaan Modal Ventura, Lembaga Keuangan Mikro dan Lembaga Jasa Keuangan Lainnya OJK Agusman menyampaikan pembiayaan fintech P2P lending terus menunjukkan peningkatan pertumbuhan. "Angka itu meningkat menjadi 14,28% year on year (YoY), sedangkan Agustus 2023 pertumbuhannya sebesar 12,46% YoY," ujarnya dalam konferensi pers Rapat Dewan Komisioner OJK, Selasa (5/9).
Outstanding Pembiayaan Fintech Lending Capai Rp 55,70 Triliun pada September 2023
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat outstanding pembiayaan fintech peer to peer (P2P) lending pada September 2023 mencapai Rp 55,70 triliun. Kepala Eksekutif Pengawas Lembaga Pembiayaan, Perusahaan Modal Ventura, Lembaga Keuangan Mikro dan Lembaga Jasa Keuangan Lainnya OJK Agusman menyampaikan pembiayaan fintech P2P lending terus menunjukkan peningkatan pertumbuhan. "Angka itu meningkat menjadi 14,28% year on year (YoY), sedangkan Agustus 2023 pertumbuhannya sebesar 12,46% YoY," ujarnya dalam konferensi pers Rapat Dewan Komisioner OJK, Selasa (5/9).