KONTAN.CO.ID - OYO, platform akomodasi global terkemuka di dunia mengumumkan keberhasilannya menambahkan 100 pelanggan korporat sejak Januari hingga Juni 2023. Menurut laporan OYO Indonesia Business Travel Trends 2023, OYO telah berhasil menambahkan 46 akun bisnis dan mencatat kenaikan pelanggan korporat hingga 117 persen dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu. Alasan utama di balik lonjakan ini didasari oleh lokasi negara yang strategis, pembangunan infrastruktur yang kuat dan berkelanjutan, kemajuan teknologi dan konektivitas digital yang pesat, serta peraturan bisnis yang semakin mendukung Indonesia sebagai tujuan yang menarik bagi pelancong bisnis domestik dan internasional. Data pemesanan OYO turut mengungkapkan lima kota bisnis yang paling diminati dan memberikan kontribusi terbesar di Indonesia antara lain wilayah Jabodetabek, Jawa Timur, Jawa Tengah, Yogyakarta, serta Sumatera. Menurut laporan, wilayah Jawa Timur mencatat angka kenaikan pelanggan korporat sebesar 31, disusul oleh wilayah Jawa Tengah sebesar 25, Jabodetabek sebesar 24, Sumatera sebesar 11 dan 9 dari Jawa Barat.
OYO Catat Pertumbuhan Pelanggan Korporat 117% Year on Year di Paruh Pertama 2023
KONTAN.CO.ID - OYO, platform akomodasi global terkemuka di dunia mengumumkan keberhasilannya menambahkan 100 pelanggan korporat sejak Januari hingga Juni 2023. Menurut laporan OYO Indonesia Business Travel Trends 2023, OYO telah berhasil menambahkan 46 akun bisnis dan mencatat kenaikan pelanggan korporat hingga 117 persen dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu. Alasan utama di balik lonjakan ini didasari oleh lokasi negara yang strategis, pembangunan infrastruktur yang kuat dan berkelanjutan, kemajuan teknologi dan konektivitas digital yang pesat, serta peraturan bisnis yang semakin mendukung Indonesia sebagai tujuan yang menarik bagi pelancong bisnis domestik dan internasional. Data pemesanan OYO turut mengungkapkan lima kota bisnis yang paling diminati dan memberikan kontribusi terbesar di Indonesia antara lain wilayah Jabodetabek, Jawa Timur, Jawa Tengah, Yogyakarta, serta Sumatera. Menurut laporan, wilayah Jawa Timur mencatat angka kenaikan pelanggan korporat sebesar 31, disusul oleh wilayah Jawa Tengah sebesar 25, Jabodetabek sebesar 24, Sumatera sebesar 11 dan 9 dari Jawa Barat.