KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan fintech peer to peer (P2P) lending ramai-ramai bekerja sama jalin kemitraan menyalurkan pendanaan bagi pelaku usaha mikro (UMKM). Seperti perusahaan fintech lending syariah ALAMI yang bekerja sama dengan BukaPengadaan, salah satu lini bisnis Bukalapak di sektor e-procurement, untuk menyalurkan pendanaan syariah ke mitra dan pelanggan BukaPengadaan. Dima Djani, CEO ALAMI mengungkapkan, saat ini, UMKM terus dipacu untuk mampu bertahan dari dampak pandemi. Salah satunya dengan dukungan pemerintah agar mereka bisa bersaing di pasar yang lebih besar lewat bisnis pengadaan digital (e-procurement). Melalui BukaPengadaan, UMKM dapat naik kelas dengan menjadi penyedia barang dan jasa bagi korporasi dan pemerintah.
Pacu bisnis, fintech lending ramai-ramai jalin kemitraan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan fintech peer to peer (P2P) lending ramai-ramai bekerja sama jalin kemitraan menyalurkan pendanaan bagi pelaku usaha mikro (UMKM). Seperti perusahaan fintech lending syariah ALAMI yang bekerja sama dengan BukaPengadaan, salah satu lini bisnis Bukalapak di sektor e-procurement, untuk menyalurkan pendanaan syariah ke mitra dan pelanggan BukaPengadaan. Dima Djani, CEO ALAMI mengungkapkan, saat ini, UMKM terus dipacu untuk mampu bertahan dari dampak pandemi. Salah satunya dengan dukungan pemerintah agar mereka bisa bersaing di pasar yang lebih besar lewat bisnis pengadaan digital (e-procurement). Melalui BukaPengadaan, UMKM dapat naik kelas dengan menjadi penyedia barang dan jasa bagi korporasi dan pemerintah.