KONTAN.CO.ID - PANAJI. Pemerintah India memangkas pajak perusahaan senilai US$ 20,5 miliar yang bertujuan untuk menghidupkan kembali investasi swasta dan mengangkat pertumbuhan yang telah menyebabkan kehilangan pekerjaan dan memicu ketidakpuasan di wilayah pedesaan. Dilansir dari Reuters, Menteri Keuangan India Nirmala Sitharaman mengatakan bahwa tarif pajak perusahaan akan diturunkan menjadi sekitar 25% dari sebelumnya 30%. Besaran itu disebutnya akan setara dengan negara-negara Asia lain. Baca Juga: Tak bisa akses layanan Google, Huawei tunda penjualan Mate 30 di Eropa
Pacu geliat ekonomi, India beri keringanan pajak industri senilai US$ 20,5 miliar
KONTAN.CO.ID - PANAJI. Pemerintah India memangkas pajak perusahaan senilai US$ 20,5 miliar yang bertujuan untuk menghidupkan kembali investasi swasta dan mengangkat pertumbuhan yang telah menyebabkan kehilangan pekerjaan dan memicu ketidakpuasan di wilayah pedesaan. Dilansir dari Reuters, Menteri Keuangan India Nirmala Sitharaman mengatakan bahwa tarif pajak perusahaan akan diturunkan menjadi sekitar 25% dari sebelumnya 30%. Besaran itu disebutnya akan setara dengan negara-negara Asia lain. Baca Juga: Tak bisa akses layanan Google, Huawei tunda penjualan Mate 30 di Eropa