KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat, realisasi penerimaan pajak sampai dengan akhir Maret 2023 mencapai Rp 432,25 triliun. Kinerja penerimaan pajak tersebut tumbuh 33,78% dibandingkan penerimaan tahun lalu di periode yang sama. Selain itu, penerimaan pajak ini juga setara 25,16% dari target Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2023. Direktur Eksekutif Pratama-Krestox Tax Research Institute (TRI,) Prianto Budi Saptono, mengatakan, kinerja penerimaan pajak pada kuartal I-2023 tersebut sudah baik lantaran pertumbuhan neto pajaknya masih positif.
Pada Kuartal II 2023, Pajak Impor Jadi Tantangan Pemerintah Dalam Mengumpulkan Pajak
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat, realisasi penerimaan pajak sampai dengan akhir Maret 2023 mencapai Rp 432,25 triliun. Kinerja penerimaan pajak tersebut tumbuh 33,78% dibandingkan penerimaan tahun lalu di periode yang sama. Selain itu, penerimaan pajak ini juga setara 25,16% dari target Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2023. Direktur Eksekutif Pratama-Krestox Tax Research Institute (TRI,) Prianto Budi Saptono, mengatakan, kinerja penerimaan pajak pada kuartal I-2023 tersebut sudah baik lantaran pertumbuhan neto pajaknya masih positif.