JAKARTA. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mulai menggusur pemukiman pinggir Sungai Ciliwung di kawasan di RT 5, RT 9, RT 10 dan RT 15, RW 12, Bukit Duri, Jakarta Selatan, Rabu sekitar pukul 07.30 WIB. Sebanyak dua unit eskavator memasuki kawasan pinggir sungai dan meruntuhkan rumah-rumah yang ada di sekitaranya. Sebanyak 300 personel Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) membantu membersihkan kawasan tersebut.
Pagi ini, pemukiman Bukit Duri digusur
JAKARTA. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mulai menggusur pemukiman pinggir Sungai Ciliwung di kawasan di RT 5, RT 9, RT 10 dan RT 15, RW 12, Bukit Duri, Jakarta Selatan, Rabu sekitar pukul 07.30 WIB. Sebanyak dua unit eskavator memasuki kawasan pinggir sungai dan meruntuhkan rumah-rumah yang ada di sekitaranya. Sebanyak 300 personel Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) membantu membersihkan kawasan tersebut.