KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penjelasan berikut ini akan menjawab pertanyaan terkait apa itu masa sanggah dalam pendaftaran CPNS dan PPPK 2021. Ketentuan masa sanggah pada masing-masing jenis pendaftaran CASN berbeda-beda. Artinya, ketentuan masa sanggah seleksi CPNS berbeda dengan PPPK Guru dan PPPK Non Guru. BKN sudah menyampaikan pengertian masa sanggah melalui portal SSCASN yang dapat diakses melalui link sscasn.bkn.go.id.
Pahami dulu, ini beda ketentuan masa sanggah untuk CPNS dan PPPK 2021
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penjelasan berikut ini akan menjawab pertanyaan terkait apa itu masa sanggah dalam pendaftaran CPNS dan PPPK 2021. Ketentuan masa sanggah pada masing-masing jenis pendaftaran CASN berbeda-beda. Artinya, ketentuan masa sanggah seleksi CPNS berbeda dengan PPPK Guru dan PPPK Non Guru. BKN sudah menyampaikan pengertian masa sanggah melalui portal SSCASN yang dapat diakses melalui link sscasn.bkn.go.id.