KONTAN.CO.ID - Paket kebijakan ekonomi 16 yang telah lama ditunggu, akhirnya akan meluncur, Kamis (31/8) besok. Rencananya, pengumuman soal paket tersebut akan disampaikan langsung oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) di kantor Bursa Efek Indonesia (BEI). Deputi Menko Bidang Industri dan Perdagangan Kementerian Koordinator (Kemenko) bidang Perekonomian, Edy Putra Irawady mengatakan, paket kebijakan 16 tersebut salah satunya berisi soal teknis eksekusi atau pelaksanaan kegiatan berusaha. "Kalau saya lihat, Presiden dan Menko Darmin sudah mulai pindah ke persoalan eksekusi atau pelaksanaan kegiatan berusaha," tuturnya pada KONTAN, Rabu (30/8).
Paket kebijakan 16 soal kemudahan izin berusaha
KONTAN.CO.ID - Paket kebijakan ekonomi 16 yang telah lama ditunggu, akhirnya akan meluncur, Kamis (31/8) besok. Rencananya, pengumuman soal paket tersebut akan disampaikan langsung oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) di kantor Bursa Efek Indonesia (BEI). Deputi Menko Bidang Industri dan Perdagangan Kementerian Koordinator (Kemenko) bidang Perekonomian, Edy Putra Irawady mengatakan, paket kebijakan 16 tersebut salah satunya berisi soal teknis eksekusi atau pelaksanaan kegiatan berusaha. "Kalau saya lihat, Presiden dan Menko Darmin sudah mulai pindah ke persoalan eksekusi atau pelaksanaan kegiatan berusaha," tuturnya pada KONTAN, Rabu (30/8).