KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pandemi yang melanda ikut berpengaruh terhadap kinerja PT Bank BPTN Syariah Tbk (BTPS), maklum fokus utama pembiayaan perseroan di segmen ultra mikro jadi yang paling parah terhantam pandemi Covid-19. Ini pula yang ikut mempengaruhi perolehan laba perseroan pada separuh pertama tahun ini, semester I-2020, laba BTPN Syariah tercatat Rp 407 miliar, merosot 33,16% (yoy) dibandingkan periode serupa tahun lalu. “Karena fokus kami melayani prasejahtera yang merupakan nasabah ultra mikro, tentu secara alamiah pandemi memberi dampak terhadap kinerja perusahaan,” kata Direktur BTPN Syariah Fachmy Achmad dalam keterangan resminya, Selasa (28/7).
Pandemi bikin laba BTPN Syariah tertekan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pandemi yang melanda ikut berpengaruh terhadap kinerja PT Bank BPTN Syariah Tbk (BTPS), maklum fokus utama pembiayaan perseroan di segmen ultra mikro jadi yang paling parah terhantam pandemi Covid-19. Ini pula yang ikut mempengaruhi perolehan laba perseroan pada separuh pertama tahun ini, semester I-2020, laba BTPN Syariah tercatat Rp 407 miliar, merosot 33,16% (yoy) dibandingkan periode serupa tahun lalu. “Karena fokus kami melayani prasejahtera yang merupakan nasabah ultra mikro, tentu secara alamiah pandemi memberi dampak terhadap kinerja perusahaan,” kata Direktur BTPN Syariah Fachmy Achmad dalam keterangan resminya, Selasa (28/7).