JAKARTA. PT Bank Panin Syariah Tbk (PNBS) meluncurkan produk tabungan haji dan umrah pada hari ini, Rabu (5/2). Direktur Utama Panin Bank Syariah Deny Hendrawati mengatakan, pihaknya menargetkan tabungan nasabah haji dan umroh antara 4.000 sampai dengan 5.000 nasabah tahun 2014 ini. Sehingga, target dana kelolaan untuk tabungan dana haji dan umroh Panin Bank Syariah tahun 2014 ini sebesar Rp 1 triliun-Rp 1,5 triliun. Panin Bank Syariah sejak awal Januari 2014, telah ditunjuk sebagai Kementerian Agama sebagai Bank Penerima Setoran Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPS-BPIH).
Panin Syariah targetkan kelola dana haji Rp 1,5 T
JAKARTA. PT Bank Panin Syariah Tbk (PNBS) meluncurkan produk tabungan haji dan umrah pada hari ini, Rabu (5/2). Direktur Utama Panin Bank Syariah Deny Hendrawati mengatakan, pihaknya menargetkan tabungan nasabah haji dan umroh antara 4.000 sampai dengan 5.000 nasabah tahun 2014 ini. Sehingga, target dana kelolaan untuk tabungan dana haji dan umroh Panin Bank Syariah tahun 2014 ini sebesar Rp 1 triliun-Rp 1,5 triliun. Panin Bank Syariah sejak awal Januari 2014, telah ditunjuk sebagai Kementerian Agama sebagai Bank Penerima Setoran Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPS-BPIH).