KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Langkah The European Central Bank (ECB) yang tidak melakukan pemangkasan suku bunga sempat membuat pelaku pasar kecewa. Di sisi lain, The Bank of England (BOE) memangkas suku bunga sehingga nilai euro sedikit terangkat. Berdasar Bloomberg, nilai EUR/GBP mengalami peningkatan sebesar 1,50% dan berada di level 0,9034. Sebagai informasi, BOE memangkas suku bunga acuan menjadi 0,25% sebagai langkah untuk menstabilkan perekonomian pada Rabu (11/3).
Pasangan EUR/GBP diprediksi melanjutkan tren bullish
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Langkah The European Central Bank (ECB) yang tidak melakukan pemangkasan suku bunga sempat membuat pelaku pasar kecewa. Di sisi lain, The Bank of England (BOE) memangkas suku bunga sehingga nilai euro sedikit terangkat. Berdasar Bloomberg, nilai EUR/GBP mengalami peningkatan sebesar 1,50% dan berada di level 0,9034. Sebagai informasi, BOE memangkas suku bunga acuan menjadi 0,25% sebagai langkah untuk menstabilkan perekonomian pada Rabu (11/3).