KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Prospek harga batubara yang membaik tahun ini membuat sejumlah emiten memasang mode yang ekspansif. Pada Senin (4/1), harga batubara Newcastle berada di level US$ 81,4 per ton. Harga Batubara Acuan (HBA) juga menujukkan tren positif dari akhir 2020 hingga awal tahun 2021. Kementerian ESDM menetapkan HBA selama perdagangan bulan Januari naik US$ 16,19 per ton atau 27,14% ke level US$ 75,84 per ton dibandingkan HBA bulan Desember 2020 yang hanya US$ 59,65 per ton. Direktur dan Sekretaris Perusahaan PT Bumi Resources Tbk (BUMI) Dileep Srivastava melihat adanya pertumbuhan minimal 5% terhadap permintaan batubara thermal pada tahun ini.
Pasar membaik, Bumi Resources (BUMI) targetkan produksi batubara naik 5% tahun ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Prospek harga batubara yang membaik tahun ini membuat sejumlah emiten memasang mode yang ekspansif. Pada Senin (4/1), harga batubara Newcastle berada di level US$ 81,4 per ton. Harga Batubara Acuan (HBA) juga menujukkan tren positif dari akhir 2020 hingga awal tahun 2021. Kementerian ESDM menetapkan HBA selama perdagangan bulan Januari naik US$ 16,19 per ton atau 27,14% ke level US$ 75,84 per ton dibandingkan HBA bulan Desember 2020 yang hanya US$ 59,65 per ton. Direktur dan Sekretaris Perusahaan PT Bumi Resources Tbk (BUMI) Dileep Srivastava melihat adanya pertumbuhan minimal 5% terhadap permintaan batubara thermal pada tahun ini.