KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS ditutup melemah pada penutupan perdagangan Kamis (31/10). Penguatan dolar AS menjadi salah satu penyebab pelemahan rupiah. Meski begitu, rupiah diperkirakan akan menguat besok. Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah melemah tipis 0,09% ke posisi Rp 14.043 per dolar Amerika Serikat (AS) pada Kamis (31/10). Sementara, kurs tengah BI rupiah menguat 0,26% ke level Rp 14.008 per dolar AS. Baca Juga: Aksi profit taking bikin rupiah melemah di tengah banyak sentimen positif
Pasar tunggu sentimen baru, rupiah potensi menguat pada Jumat besok
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS ditutup melemah pada penutupan perdagangan Kamis (31/10). Penguatan dolar AS menjadi salah satu penyebab pelemahan rupiah. Meski begitu, rupiah diperkirakan akan menguat besok. Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah melemah tipis 0,09% ke posisi Rp 14.043 per dolar Amerika Serikat (AS) pada Kamis (31/10). Sementara, kurs tengah BI rupiah menguat 0,26% ke level Rp 14.008 per dolar AS. Baca Juga: Aksi profit taking bikin rupiah melemah di tengah banyak sentimen positif