KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Asuransi Cakrawala Proteksi Indonesia menjalin kerjasama dengan PT Akulaku Silvrr Indonesia meluncurkan Asuransi Kecelakaan Diri PLUS. Produk asuransi mikro ini membidik 15 juta pengguna Akulaku. “Produk asuransi ini bisa didapatkan melalui proses registrasi yang mudah, akses informasi yang transparan, serta menawarkan proses klaim yang mudah dan dilakukan secara daring. Kami selalu berusaha memahami kebutuhan masyarakat khususnya untuk produk asuransi mikro yang dimaksudkan untuk menjangkau masyarakat luas, menawarkan perlindungan yang cepat, murah dan memberikan manfaat perlindungan yang besar,” ujar Vice President Director PT Asuransi Cakrawala Proteksi Indonesia, Nico Prawiro dalam keterangan tertulis, Selasa (21/7). Baca Juga: Premi asuransi properti turun 5,2% di kuartal I, ini penyebabnya
Pasarkan asuransi mikro, Asuransi Cakrawala gandeng Akulaku
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Asuransi Cakrawala Proteksi Indonesia menjalin kerjasama dengan PT Akulaku Silvrr Indonesia meluncurkan Asuransi Kecelakaan Diri PLUS. Produk asuransi mikro ini membidik 15 juta pengguna Akulaku. “Produk asuransi ini bisa didapatkan melalui proses registrasi yang mudah, akses informasi yang transparan, serta menawarkan proses klaim yang mudah dan dilakukan secara daring. Kami selalu berusaha memahami kebutuhan masyarakat khususnya untuk produk asuransi mikro yang dimaksudkan untuk menjangkau masyarakat luas, menawarkan perlindungan yang cepat, murah dan memberikan manfaat perlindungan yang besar,” ujar Vice President Director PT Asuransi Cakrawala Proteksi Indonesia, Nico Prawiro dalam keterangan tertulis, Selasa (21/7). Baca Juga: Premi asuransi properti turun 5,2% di kuartal I, ini penyebabnya