KONTAN.CO.ID - BEIJING. Melalui media sosialnya, perusahaan ritel terbesar Amerika Serikat, Walmart Inc, menyebut akan mengucurkan dana investasi sebesar 8 miliar yuan atau US$ 1,2 miliar di China pada satu dekade ke depan, Senin (1/7). Pernyataan tersebut menyusul pertemuan antara Presiden AS, Donald Trump pasca lawatannya ke negeri Tirai Bambu dengan Presiden China Xin Jin Ping membicarakan perang dagang AS-China. Walmart Inc melanjutkan, pihaknya ingin menancapkan dan merenovasi lebih dari 10 pusat logistiknya di China.
Pasca pertemuan Trump dan Xi Jinping, Walmart berinvestasi US$ 1,2 miliar di China
KONTAN.CO.ID - BEIJING. Melalui media sosialnya, perusahaan ritel terbesar Amerika Serikat, Walmart Inc, menyebut akan mengucurkan dana investasi sebesar 8 miliar yuan atau US$ 1,2 miliar di China pada satu dekade ke depan, Senin (1/7). Pernyataan tersebut menyusul pertemuan antara Presiden AS, Donald Trump pasca lawatannya ke negeri Tirai Bambu dengan Presiden China Xin Jin Ping membicarakan perang dagang AS-China. Walmart Inc melanjutkan, pihaknya ingin menancapkan dan merenovasi lebih dari 10 pusat logistiknya di China.