KARAWANG. Melihat besarnya animo konsumen terhadap duo mobil murah di bawah naungan Astra, (Agya dan Ayla), membuat PT Astra Daihatsu Motor (ADM) sebagai perakit berupaya menambah kapasitas produksi. Hasilnya, memang ada tambahan, hanya jumlahnya kecil dan belum bisa memangkas inden, terutama Toyota Agya yang antrean pesanannya sudah sampai tahun depan. Semula, target produksi kedua model hanya dipatok 30.000 unit dibagi 50:50 sampai akhir tahun ini. Toyota yang mendapat jatah pasokan 15.000 unit, mengaku sudah ludes terjual karena pesanan yang masuk lebih dari 20.000 unit.
Pasokan Agya dan Ayla bertambah 3.000 unit
KARAWANG. Melihat besarnya animo konsumen terhadap duo mobil murah di bawah naungan Astra, (Agya dan Ayla), membuat PT Astra Daihatsu Motor (ADM) sebagai perakit berupaya menambah kapasitas produksi. Hasilnya, memang ada tambahan, hanya jumlahnya kecil dan belum bisa memangkas inden, terutama Toyota Agya yang antrean pesanannya sudah sampai tahun depan. Semula, target produksi kedua model hanya dipatok 30.000 unit dibagi 50:50 sampai akhir tahun ini. Toyota yang mendapat jatah pasokan 15.000 unit, mengaku sudah ludes terjual karena pesanan yang masuk lebih dari 20.000 unit.