JAKARTA. Beberapa waktu lalu, Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Cahaya Purnama (Ahok) sempat mengungkapkan bahwa Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) harus menghentikan pasokan Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi di wilayah Jakarta. Langkah itu dalam rangka mengurangi dan menghemat konsumsi BBM yang selalu meningkat, sehingga subsidinya bisa dialihkan untuk pembangunan infrastruktur. Ali Mudakir Kepala Humas PT Pertamina menanggapi usulan Ahok tersebut. Dia bilang, dari sisi teknis, selama demand terhadap BBM subsidi tidak berkurang, maka konsumen akan mencari BBM bersubsidi ke wilayah lainnya.
Pasokan BBM subsidi di DKI sulit dihentikan
JAKARTA. Beberapa waktu lalu, Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Cahaya Purnama (Ahok) sempat mengungkapkan bahwa Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) harus menghentikan pasokan Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi di wilayah Jakarta. Langkah itu dalam rangka mengurangi dan menghemat konsumsi BBM yang selalu meningkat, sehingga subsidinya bisa dialihkan untuk pembangunan infrastruktur. Ali Mudakir Kepala Humas PT Pertamina menanggapi usulan Ahok tersebut. Dia bilang, dari sisi teknis, selama demand terhadap BBM subsidi tidak berkurang, maka konsumen akan mencari BBM bersubsidi ke wilayah lainnya.