KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Paxel, perusahaan pengiriman berbasis teknologi meluncurkan PaxelMarket Go! layanan jajanan khas daerah melalui Vending Machine. Produk yang dijual seperti strawberry lembayung, amplang kuku macan, srikaya cireng, bir pletok, cendol pandan dan lainnya dapat dinikmati dengan kisaran harga mulai dari Rp 10.000 hingga Rp 150.000 menggunakan metode pembayaran elektronik dengan QRIS. Co-Founder Paxel, Zaldy Masita mengatakan layanan Vending Machine ini adalah new channel distribusi yang berkembang bersamaan dengan maraknya penggunaan e-wallet dan QRIS.
PaxelMarket Go!, Layanan Jajanan Khas Daerah Melalui Vending Machine
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Paxel, perusahaan pengiriman berbasis teknologi meluncurkan PaxelMarket Go! layanan jajanan khas daerah melalui Vending Machine. Produk yang dijual seperti strawberry lembayung, amplang kuku macan, srikaya cireng, bir pletok, cendol pandan dan lainnya dapat dinikmati dengan kisaran harga mulai dari Rp 10.000 hingga Rp 150.000 menggunakan metode pembayaran elektronik dengan QRIS. Co-Founder Paxel, Zaldy Masita mengatakan layanan Vending Machine ini adalah new channel distribusi yang berkembang bersamaan dengan maraknya penggunaan e-wallet dan QRIS.