KONTAN.CO.ID - Badan HAM PBB mengecam vonis hukuman mati terhadap aktivis anti-koripsi Iran, Mahmoud Mehrabi. PBB juga meminta Iran untuk berhenti menjatuhkan hukuman mati kepada orang-orang yang mengutarakan pendapatnya. "Sangat mengkhawatirkan bahwa hukuman yang diterapkan Iran terhadap kebebasan berekspresi mencakup hukuman mati atau hukuman penjara jangka panjang," kata pengawas PBB, dikutip Kantor Komisaris Tinggi Hak Asasi Manusia PBB (OHCHR) hari Selasa (13/5). Pakar PBB itu juga menyampaikan bahwa dua minggu lalu, Iran menjatuhkan hukuman mati terhadap seorang rapper bernama Toomaj Salehi.
PBB Kecam Vonis Hukuman Mati Terhadap Aktivis Anti-Korupsi Iran, Mahmoud Mehrabi
KONTAN.CO.ID - Badan HAM PBB mengecam vonis hukuman mati terhadap aktivis anti-koripsi Iran, Mahmoud Mehrabi. PBB juga meminta Iran untuk berhenti menjatuhkan hukuman mati kepada orang-orang yang mengutarakan pendapatnya. "Sangat mengkhawatirkan bahwa hukuman yang diterapkan Iran terhadap kebebasan berekspresi mencakup hukuman mati atau hukuman penjara jangka panjang," kata pengawas PBB, dikutip Kantor Komisaris Tinggi Hak Asasi Manusia PBB (OHCHR) hari Selasa (13/5). Pakar PBB itu juga menyampaikan bahwa dua minggu lalu, Iran menjatuhkan hukuman mati terhadap seorang rapper bernama Toomaj Salehi.