MOMSMONEY.ID - Digitalisasi pelaku usaha UMKM khususnya para pedagang pasar tradisional sedang marak dilakukan. Kementerian Perdagangan pun menargetkan program digital digitalisasi 1 juta UMKM di 1.000 pasar rakyat di Indonesia. Meski begitu digitalisasi pedagang pasar ini bukan tanpa hambatan. CEO Titipku, Henri Suhardja, menyebut kendala yang dihadapi pedagang pasar untuk go digital sangat sederhana. Pertama, dia menyebut kendala yang dialami adalah tidak adanya anak muda yang mau berbagi atau menjelaskan mengenai platform yang bisa digunakan pedagang.
Pedagang Pasar Tradisional Terkesan Enggan Go Digital, Ini Beberapa Kendalanya
MOMSMONEY.ID - Digitalisasi pelaku usaha UMKM khususnya para pedagang pasar tradisional sedang marak dilakukan. Kementerian Perdagangan pun menargetkan program digital digitalisasi 1 juta UMKM di 1.000 pasar rakyat di Indonesia. Meski begitu digitalisasi pedagang pasar ini bukan tanpa hambatan. CEO Titipku, Henri Suhardja, menyebut kendala yang dihadapi pedagang pasar untuk go digital sangat sederhana. Pertama, dia menyebut kendala yang dialami adalah tidak adanya anak muda yang mau berbagi atau menjelaskan mengenai platform yang bisa digunakan pedagang.