KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) menegaskan peringkat idBBB untuk PT Batavia Prosperindo Finance Tbk (BPFI). Peringkat serupa juga diberikan untuk Obligasi Berkelanjutan II/2018 dan obligasi berkelanjutan II Tahap II/2020 Perusahaan. Outlook dari peringkat tersebut adalah stabil. Pefindo menyebut, perusahaan akan melunasi Obligasi Berkelanjutan II Tahap II/2010 sebesar Rp 200 miliar akan jatuh tempo pada 14 Mei 2021 dengan menggunakan pemasukaan dari cicilan piutang bulanan sekitar Rp 80 miliar dan fasilitas kredit yang belum ditarik sebesar Rp 285,5 miliar per Desember 2020.
Pefindo tegaskan peringkat Batavia Prosperindo Finance idBBB
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) menegaskan peringkat idBBB untuk PT Batavia Prosperindo Finance Tbk (BPFI). Peringkat serupa juga diberikan untuk Obligasi Berkelanjutan II/2018 dan obligasi berkelanjutan II Tahap II/2020 Perusahaan. Outlook dari peringkat tersebut adalah stabil. Pefindo menyebut, perusahaan akan melunasi Obligasi Berkelanjutan II Tahap II/2010 sebesar Rp 200 miliar akan jatuh tempo pada 14 Mei 2021 dengan menggunakan pemasukaan dari cicilan piutang bulanan sekitar Rp 80 miliar dan fasilitas kredit yang belum ditarik sebesar Rp 285,5 miliar per Desember 2020.