KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) menegaskan peringkat idAA- untuk PT Surya Artha Nusantara Finance (SANF) dan Obligasi Berkelanjutan II yang masih beredar. Prospek peringkat perusahaan adalah stabil. Pefindo menyebut, obligor dengan peringkat idAA memiliki sedikit perbedaan dengan peringkat tertinggi. Dari sisi kemampuan sangat kuat untuk memenuhi komitmen jangka panjang dibandingkan obligor lain. "Tanda kurang (-) menunjukkan bahwa peringkat yang diberikan relatif lemah dan di bawah rata-rata kategori yang bersangkutan," kata Pefindo dalam keterangan resmi, Jumat (12/2).
Pefindo tegaskan peringkat idAA- kepada San Finance
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) menegaskan peringkat idAA- untuk PT Surya Artha Nusantara Finance (SANF) dan Obligasi Berkelanjutan II yang masih beredar. Prospek peringkat perusahaan adalah stabil. Pefindo menyebut, obligor dengan peringkat idAA memiliki sedikit perbedaan dengan peringkat tertinggi. Dari sisi kemampuan sangat kuat untuk memenuhi komitmen jangka panjang dibandingkan obligor lain. "Tanda kurang (-) menunjukkan bahwa peringkat yang diberikan relatif lemah dan di bawah rata-rata kategori yang bersangkutan," kata Pefindo dalam keterangan resmi, Jumat (12/2).