KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) menegaskan peringkat idBBB- untuk Perusahaan Umum Perumahan Nasional (Perumnas) dengan 12 surat utang jangka menengah atau MediumTerm Notes (MTN) Di antaranya MTN II Tahun 2016, MTN III Tahun 2016, MTN IV Tahun 2016, MTN I Tahun 2017 Seri B, MTN III Tahun 2018, MTN I Tahun 2019, MTN III Tahun 2019, MTN IV Tahun 2019, MTN V Tahun 2019, MTN VI Tahun 2019, MTN VIII Tahun 2019, dan MTN IX Tahun 2019. Pefindo menyatakan, prospek perusahaan di pertahankan pada level negatif untuk mengantisipasi kinerja bisnis yang lemah di tengah tingginya tingkat hutang dan siklus kas yang sangat panjang.
Pefindo tetapkan peringkat Perumnas di level idBBB-
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) menegaskan peringkat idBBB- untuk Perusahaan Umum Perumahan Nasional (Perumnas) dengan 12 surat utang jangka menengah atau MediumTerm Notes (MTN) Di antaranya MTN II Tahun 2016, MTN III Tahun 2016, MTN IV Tahun 2016, MTN I Tahun 2017 Seri B, MTN III Tahun 2018, MTN I Tahun 2019, MTN III Tahun 2019, MTN IV Tahun 2019, MTN V Tahun 2019, MTN VI Tahun 2019, MTN VIII Tahun 2019, dan MTN IX Tahun 2019. Pefindo menyatakan, prospek perusahaan di pertahankan pada level negatif untuk mengantisipasi kinerja bisnis yang lemah di tengah tingginya tingkat hutang dan siklus kas yang sangat panjang.