KONTAN.CO.ID - PT Pegadaian menyalurkan bantuan untuk masyarakat terdampak angin kencang (puting beliung) yang melanda daerah Rancaekek, Kabupaten Bandung dan Jatinangor, Kabupaten Sumedang pada Jumat (23/02). Sekretaris Perusahaan PT Pegadaian Zulfan Adam mengatakan, secara sigap Pegadaian memberikan bantuan sebagai bentuk kepedulian untuk meringankan beban masyarakat terdampak angin kencang. “Kami sangat prihatin atas kejadian angin kencang (puting beliung) yang melanda Kabupaten Bandung dan Kabupaten Sumedang beberapa hari lalu. Sebagai bentuk kepedulian, kami berkolaborasi dengan pihak terkait untuk bergerak cepat dalam memberikan bantuan agar dapat meringankan beban warga yang terdampak, sehingga bisa segera beraktivitas normal kembali”, ungkap Zulfan.
Pegadaian Beri Bantuan untuk Masyarakat Terdampak Angin Kencang Rancaekek-Jatinangor
KONTAN.CO.ID - PT Pegadaian menyalurkan bantuan untuk masyarakat terdampak angin kencang (puting beliung) yang melanda daerah Rancaekek, Kabupaten Bandung dan Jatinangor, Kabupaten Sumedang pada Jumat (23/02). Sekretaris Perusahaan PT Pegadaian Zulfan Adam mengatakan, secara sigap Pegadaian memberikan bantuan sebagai bentuk kepedulian untuk meringankan beban masyarakat terdampak angin kencang. “Kami sangat prihatin atas kejadian angin kencang (puting beliung) yang melanda Kabupaten Bandung dan Kabupaten Sumedang beberapa hari lalu. Sebagai bentuk kepedulian, kami berkolaborasi dengan pihak terkait untuk bergerak cepat dalam memberikan bantuan agar dapat meringankan beban warga yang terdampak, sehingga bisa segera beraktivitas normal kembali”, ungkap Zulfan.
TAG: