KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Inovasi menjadi kata kunci. Termasuk di sektor keuangan. Terbaru, Pegadaian meluncurkan motor custom bernama The Gade ST150. Latar belakang perusahaan gadai itu memproduksi motor custom lantaran unjuk kreativitas memodifikasi sebuah sepeda motor kini masih menjadi tren pasar yang diminati masyarakat. Untuk memproduksi The Gade ST150, Pegadaian menggandeng workshop di Yogyakarta, Retrosyndicate. Masyarakat bisa membeli motor ini melalui program produk pembiayaan kendaraan bermotor Pegadaian Syariah. Dengan uang muka terjangkau, pengajuan cepat dan mudah dan juga kemudahan layanan di seluruh Indonesia.
Pegadaian luncurkan motor & siapkan pembiayaan syariah bagi masyarakat yang berminat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Inovasi menjadi kata kunci. Termasuk di sektor keuangan. Terbaru, Pegadaian meluncurkan motor custom bernama The Gade ST150. Latar belakang perusahaan gadai itu memproduksi motor custom lantaran unjuk kreativitas memodifikasi sebuah sepeda motor kini masih menjadi tren pasar yang diminati masyarakat. Untuk memproduksi The Gade ST150, Pegadaian menggandeng workshop di Yogyakarta, Retrosyndicate. Masyarakat bisa membeli motor ini melalui program produk pembiayaan kendaraan bermotor Pegadaian Syariah. Dengan uang muka terjangkau, pengajuan cepat dan mudah dan juga kemudahan layanan di seluruh Indonesia.