KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah sudah merivisi kembali jadwal cuti bersama akibat perkembangan pandemi corona. Seharusnya, tanggal 22 Mei menjadi bagian dari cuti bersama. Tapi dalam revisi Surat Keputusan Bersama, Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) No.391/2020, No.02/2020 dan No.02/2020 tentang Perubahan Kedua atas Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan dan Menteri PANRB No.728/2019, No.213/2019, dan No.01/2019 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2020, pemerintah menetapkan bahwa tanggal 22 Mei bukan lagi menjadi cuti bersama. Efeknya, pegawai pemerintah dan BUMN di tanggal 22 Mei tersebut wajib masuk. Menteri BUMN Erick Thohir juga sudah mengeluarkan Surat Edaran (SE) No SE-06/MBU/DSI/05/2020 tentang Perubahan Cuti Bersama Tahun 2020. Baca Juga: Pengumuman, pegawai BUMN batal cuti bersama Jumat (22/5)
Pegawai BUMN dan PNS masuk, BI dan BEI libur di tanggal 22 Mei
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah sudah merivisi kembali jadwal cuti bersama akibat perkembangan pandemi corona. Seharusnya, tanggal 22 Mei menjadi bagian dari cuti bersama. Tapi dalam revisi Surat Keputusan Bersama, Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) No.391/2020, No.02/2020 dan No.02/2020 tentang Perubahan Kedua atas Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan dan Menteri PANRB No.728/2019, No.213/2019, dan No.01/2019 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2020, pemerintah menetapkan bahwa tanggal 22 Mei bukan lagi menjadi cuti bersama. Efeknya, pegawai pemerintah dan BUMN di tanggal 22 Mei tersebut wajib masuk. Menteri BUMN Erick Thohir juga sudah mengeluarkan Surat Edaran (SE) No SE-06/MBU/DSI/05/2020 tentang Perubahan Cuti Bersama Tahun 2020. Baca Juga: Pengumuman, pegawai BUMN batal cuti bersama Jumat (22/5)