JAKARTA. Meski peluang penguatan rupiah pekan depan masih ada, analis menilai pergerakan rupiah harus mewaspadai beberapa faktor eksternal. Di pasar spot, Jumat (12/2) valuasi rupiah melemah 0,2% ke level Rp 13.490 per dollar AS dibanding hari sebelumnya. Namun dalam sepekan terakhir rupiah sudah terangkat 0,98%. Sejalan, di kurs tengah Bank Indonesia posisi rupiah merosot 0,76% di level Rp 13.471 per dollar AS dengan penguatan 1,33% dalam sepanjang pekan ini.
Pekan depan rupiah bisa terjegal faktor eksternal
JAKARTA. Meski peluang penguatan rupiah pekan depan masih ada, analis menilai pergerakan rupiah harus mewaspadai beberapa faktor eksternal. Di pasar spot, Jumat (12/2) valuasi rupiah melemah 0,2% ke level Rp 13.490 per dollar AS dibanding hari sebelumnya. Namun dalam sepekan terakhir rupiah sudah terangkat 0,98%. Sejalan, di kurs tengah Bank Indonesia posisi rupiah merosot 0,76% di level Rp 13.471 per dollar AS dengan penguatan 1,33% dalam sepanjang pekan ini.