KONTAN.CO.ID - BEIJING. Kementerian Perdagangan China menyatakan Wakil Perdana Menteri China Liu He yang juga kepala tim negosiasi China dalam perundingan dagang AS-China akan menandatangani kesepakatan perdagangan fase satu di Washington pekan depan. Mengutip Reuters, Kamis (9/1), juru bicara Kementerian Perdagangan China Gao Feng mengatakan, Liu akan mengunjungi Washington pada 13 Januari-15 Januari. Baca Juga: China tidak akan menaikkan kuota impor gandum pada kesepakatan dagang dengan AS
Pekan depan, Wakil Perdana Menteri China akan teken kesepakatan dagang di Washington
KONTAN.CO.ID - BEIJING. Kementerian Perdagangan China menyatakan Wakil Perdana Menteri China Liu He yang juga kepala tim negosiasi China dalam perundingan dagang AS-China akan menandatangani kesepakatan perdagangan fase satu di Washington pekan depan. Mengutip Reuters, Kamis (9/1), juru bicara Kementerian Perdagangan China Gao Feng mengatakan, Liu akan mengunjungi Washington pada 13 Januari-15 Januari. Baca Juga: China tidak akan menaikkan kuota impor gandum pada kesepakatan dagang dengan AS