Jakarta. Mulai pekan depan, warga negara asing (WNA) yang ingin membuka rekening di bank lokal di tanah air akan mendapatkan kemudahan. Penyederhanaan aturan soal syarat pembukaan rekening bagi WNA ini merupakan bagian dari paket kebijakan yang diumumkan pemerintah pada Rabu (9/9/2015) malam. Ketua Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Muliaman Hadad mengungkapkan, kemudahaan pembukaan rekening valuta asing (valas) bagi WNA itu dilakukan atas dasar banyaknya turis luar negeri yang datang ke Indonesia.
Pekan depan, WNA dipermudah buka rekening tabungan
Jakarta. Mulai pekan depan, warga negara asing (WNA) yang ingin membuka rekening di bank lokal di tanah air akan mendapatkan kemudahan. Penyederhanaan aturan soal syarat pembukaan rekening bagi WNA ini merupakan bagian dari paket kebijakan yang diumumkan pemerintah pada Rabu (9/9/2015) malam. Ketua Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Muliaman Hadad mengungkapkan, kemudahaan pembukaan rekening valuta asing (valas) bagi WNA itu dilakukan atas dasar banyaknya turis luar negeri yang datang ke Indonesia.