KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pelambatan kegiatan dunia usaha yang terjadi di kuartal ketiga tahun ini diperkirakan akan berlanjut hingga akhir tahun. Hal itu terindikasi dari hasil Survei Kegiatan Dunia Usaha (SKDU) kuartal ketiga 2017 yang dilakukan oleh Bank Indonesia (BI). Hasil survei itu menunjukkan, Saldo Bersih Tertimbang (SBT) kuartal keempat diperkirakan hanya 7,63%. Angka itu jauh lebih rendah dibanding kuartal ketiga 2017 yang masih dua kali lipatnya, yaitu sebesar 14,32%. Lebih lambatnya kegiatan usaha di tiga bulan terakhir di tahun ini, disebabkan oleh kontraksi pada sektor pertanian, perkebunan, peternakan, kehutanan, dan perikanan (SBT -2,26%).
Pelambatan dunia usaha diramal sampai akhir 2017
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pelambatan kegiatan dunia usaha yang terjadi di kuartal ketiga tahun ini diperkirakan akan berlanjut hingga akhir tahun. Hal itu terindikasi dari hasil Survei Kegiatan Dunia Usaha (SKDU) kuartal ketiga 2017 yang dilakukan oleh Bank Indonesia (BI). Hasil survei itu menunjukkan, Saldo Bersih Tertimbang (SBT) kuartal keempat diperkirakan hanya 7,63%. Angka itu jauh lebih rendah dibanding kuartal ketiga 2017 yang masih dua kali lipatnya, yaitu sebesar 14,32%. Lebih lambatnya kegiatan usaha di tiga bulan terakhir di tahun ini, disebabkan oleh kontraksi pada sektor pertanian, perkebunan, peternakan, kehutanan, dan perikanan (SBT -2,26%).