KONTAN.CO.ID - JAKARTA. BNI Sekuritas memprediksi, peluang rebound Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) masih terbatas pada perdagangan Kamis (13/10). Kondisi ini bisa terjadi selama IHSG di atas 6.902 dan indikator membentuk candle spinning top. Head of Technical Analyst Research BNI Sekuritas Andri Zakarias Siregar mengatakan, IHSG berada dalam tren bearish selama di bawah 7.148. Sementara IHSG ditutup di bawah 5 day MA (6.989) setelah terkoreksi 0,43% ke level 6.909,20 pada Rabu (12/10). Secara teknikal, indikator MACD bearish, Stochastic rebound dari oversold, bertahan di atas support line, dan candle spinning top. Menurut Andri, selama di atas support 6.902-6.925, IHSG masih berpeluang rebound dengan target 6.989, 7.082. Jika gagal, IHSG rawan menuju 6.870, 6.816.
Peluang Rebound IHSG Terbatas, Berikut Rekomendasi Saham dari BNI Sekuritas Hari Ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. BNI Sekuritas memprediksi, peluang rebound Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) masih terbatas pada perdagangan Kamis (13/10). Kondisi ini bisa terjadi selama IHSG di atas 6.902 dan indikator membentuk candle spinning top. Head of Technical Analyst Research BNI Sekuritas Andri Zakarias Siregar mengatakan, IHSG berada dalam tren bearish selama di bawah 7.148. Sementara IHSG ditutup di bawah 5 day MA (6.989) setelah terkoreksi 0,43% ke level 6.909,20 pada Rabu (12/10). Secara teknikal, indikator MACD bearish, Stochastic rebound dari oversold, bertahan di atas support line, dan candle spinning top. Menurut Andri, selama di atas support 6.902-6.925, IHSG masih berpeluang rebound dengan target 6.989, 7.082. Jika gagal, IHSG rawan menuju 6.870, 6.816.