KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pengamat properti Aleviery Akbar menilai pemangkasan izin dalam mendirikan bangunan akan menjadi daya tarik bagi pengusaha properti. Selama ini pengembangan properti di Indonesia kerap terbentur dengan banyaknya izin yang diperlukan. Sehingga pemangkasan akan mempermudah proses pelaku usaha memulai pembangunan gedung. "Jika investor properti yang dimaksud adalah developer atau pengusaha properti baik lokal maupun asing tentu akan sangat menguntungkan," ujar Aleviery saat dihubungi Kontan.co.id, Jumat (13/11).
Pemangkasan izin diyakini akan betot minat pengusaha properti
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pengamat properti Aleviery Akbar menilai pemangkasan izin dalam mendirikan bangunan akan menjadi daya tarik bagi pengusaha properti. Selama ini pengembangan properti di Indonesia kerap terbentur dengan banyaknya izin yang diperlukan. Sehingga pemangkasan akan mempermudah proses pelaku usaha memulai pembangunan gedung. "Jika investor properti yang dimaksud adalah developer atau pengusaha properti baik lokal maupun asing tentu akan sangat menguntungkan," ujar Aleviery saat dihubungi Kontan.co.id, Jumat (13/11).