KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Proyek Kereta Cepat Jakarta - Bandung (KCJB) kembali berlanjut. Perkembangan terbaru adalah penuntasan konstruksi portal beam yang melintang di atas ramp jalan tol Cikarang. Selain itu, proyek KCJB juga melakukan proses instalasi box girder di Kawasan Casting Yard #1 yang merupakan lokasi produksi girder box terbesar di Indonesia dengan luas mencapai 165.500 meter persegi. Direktur Utama KCIC Chandra Dwiputra mengatakan, proses instalasi ini merupakan langkah penting dalam proyek Kereta Cepat Jakarta – Bandung agar seluruh trase dapat segera tersambung.
Pembangunan Kereta Cepat Jakarta-Bandung, KCIC pasang box girder di atas Tol Cikarang
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Proyek Kereta Cepat Jakarta - Bandung (KCJB) kembali berlanjut. Perkembangan terbaru adalah penuntasan konstruksi portal beam yang melintang di atas ramp jalan tol Cikarang. Selain itu, proyek KCJB juga melakukan proses instalasi box girder di Kawasan Casting Yard #1 yang merupakan lokasi produksi girder box terbesar di Indonesia dengan luas mencapai 165.500 meter persegi. Direktur Utama KCIC Chandra Dwiputra mengatakan, proses instalasi ini merupakan langkah penting dalam proyek Kereta Cepat Jakarta – Bandung agar seluruh trase dapat segera tersambung.