KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pembangunan pabrik minyak makan merah diprediksi akan molor karena masalah regulasi pembiayaan yang belum rampung. Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengatakan, mekanisme pembiyaan minyak makan merah nantinya berasal dari dana sawit yang dikelola Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS). "Saat ini masih menunggu penyelesaian harmonisasi di Permenkop-nya," kata Teten di Jakarta, Senin (26/12).
Pembangunan Pabrik Minyak Makan Merah Molor karena Regulasi Pembiayaan Belum Rampung
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pembangunan pabrik minyak makan merah diprediksi akan molor karena masalah regulasi pembiayaan yang belum rampung. Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengatakan, mekanisme pembiyaan minyak makan merah nantinya berasal dari dana sawit yang dikelola Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS). "Saat ini masih menunggu penyelesaian harmonisasi di Permenkop-nya," kata Teten di Jakarta, Senin (26/12).