KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rencana pembatasan pembelian Pertalite terus bergulir dan dikaji. Salah satu hal yang mendapat perhatian khusus adalah jenis kendaraan roda empat dan roda dua yang bakal dibatasi nantinya. Melansir Kontan.co.id, Anggota Komite Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) Migas Saleh Abdurrahman mengungkapkan, untuk kendaraan roda empat, kajian dilakukan pada kendaraan di atas 2.000 cc. "Sementara hasil kajiannya begitu (untuk kendaraan di atas 2.000 cc)," kata Saleh.
Pembatasan Pertalite, Ini Jenis Kendaraan Roda Empat dan Roda Dua yang Bakal Dibatasi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rencana pembatasan pembelian Pertalite terus bergulir dan dikaji. Salah satu hal yang mendapat perhatian khusus adalah jenis kendaraan roda empat dan roda dua yang bakal dibatasi nantinya. Melansir Kontan.co.id, Anggota Komite Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) Migas Saleh Abdurrahman mengungkapkan, untuk kendaraan roda empat, kajian dilakukan pada kendaraan di atas 2.000 cc. "Sementara hasil kajiannya begitu (untuk kendaraan di atas 2.000 cc)," kata Saleh.